Banjarbaru (ANTARA) - Pandangan umum fraksi-fraksi pada rapat paripurna yang digelar, Kamis berisi saran dan masukan terhadap penggunaan dana APBD 2025 yang dialokasikan untuk tahun depan sesuai program dan kegiatan yang telah direncanakan secara baik dan terukur dengan target waktu maupun realisasi fisik.
Foto - Anggota DPRD Banjarbaru ikuti rapat paripurna pandangan umum fraksi
Kamis, 12 September 2024 21:26 WIB

Dua anggota DPRD Kota Banjarbaru mengikuti rapat paripurna dengan agenda penyampaian pandangan umum fraksi atas Raperda APBD tahun 2025 yang sebelumnya sudah disampaikan pemerintah kota beberapa waktu lalu. (ANTARA/HO-Medcen Kominfo Banjarbaru)