Kotabaru (ANTARA) - Berikut berita Politik, hukum kriminal dan keamanan (Polhukam) yang disiarkan oleh LKBN Antara Biro Kalimantan Selatan pada Senin (1/4) mulai dari Satpolairud Polresta Banjarmasin larang kapal overload saat arus mudik Lebaran hingga Dishub Tapin susun langkah pengamanan jalur mudik hingga perayaan Idul Fitri.
Berikut rangkuman beritanya yang masih menarik untuk dibaca kembali.
1.Satuan Kepolisian Perairan dan Udara (Sarpolairud) Polresta Banjarmasin jajaran Polda Kalimantan Selatan (Kalsel) melarang kapal dermaga penyeberangan melebihi muatan penumpang atau overload saat arus mudik Lebaran 1445 Hijriah.
Selengkapnya baca di sini
2. Perum LKBN ANTARA Biro Kalimantan Selatan melaksanakan program sosial berbagi berkah Ramadhan bersama panti asuhan dengan menggelar buka puasa bersama puluhan anak yatim di Banjarmasin.
Selengkapnya baca di sini
3.Sebanyak 100 Prajurit Bintara PK-18/2011 TNI AD dari Labas 2111 Kalimantan Selatan dan Tengah (Kalselteng) menggelar syukuran dan silaturahmi memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) yang ke-13 untuk pengabdian kepada masyarakat.
Selengkapnya baca di sini
4.Komisi II Bidang Ekonomi dan Keuangan DPRD Kalimantan Selatan (Kalsel) mengharapkan agar pembahasan tiga Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) yang berkaitan dengan Komisi tersebut segera selesai.
Selengkapnya baca di sini
5. Kepala Dinas Perhubungan Kabupaten Tapin Provinsi Kalimantan Selatan Muhammad Noor mengatakan saat ini pihaknya telah menyiapkan agenda untuk menyambut momentum Lebaran Idul Fitri 2024.
Selengkapnya baca di sini