Berikut rangkuman berita seputar Kalimantan Selatan yang masih menarik dibaca kembali.
1. Komisi IV DPRD Banjarmasin, Kalsel meminta pemerintah kota memperbaiki data kemiskinan ekstrim karena tidak berkesesuaian dengan pemerintah pusat.
Selengkapnya baca di Sini
2. Pemkot Banjarmasin berkoordinasi dengan Pemprov Kalsel terkait pengawasan terhadap perdagangan pakaian bekas impor (thrifting) yang marak di pasar kota setempat.
Selengkapnya baca di Sini
3. Pemkot Banjarmasin mewajibkan seluruh jajaran pegawai Aparatur Sipil Negara (ASN) menggunakan seragam produk lokal guna menekan pertumbuhan pasar terutama pakaian eks produk impor.
Selengkapnya baca di Sini
4. Tadarus Puisi Silaturahmi Sastra (TPSS) XVIII menyemarakan malam Nuzulul Qur'an di Kota Banjarbaru, Kalsel sehingga malam diturunkannya Al Qur'an itu semakin bermakna dan penuh kekhusyukan.
Selengkapnya baca di Sini
5. Sejumlah supir bus angkutan AKDP dan agen penjualan tiket bus di Terminal Stagen Kotabaru, Kalsel mengeluhkan sepinya penumpang perjalanan untuk mudik lebaran memasuki pekan ke tiga bulan Ramadhan 1444 Hijriah.
Selengkapnya baca di Sini