Balangan (ANTARA) - Sejumlah berita seputar politik, hukum dan kriminal yang masih menarik untuk dibaca pada program Kalimantan Selatan (Kalsel) Kemarin.
1. Asik timbang sabu, pemuda asal HST diringkus BNNK Balangan
Petugas Badan Narkotika Nasional (BNN) Kabupaten Balangan, Kalimantan Selatan meringkus seorang pemuda MF (28) di rumahnya Desa Binjai Pirua, Kecamatan Labuan Amas Utara, Hulu Sungai Tengah (HST) saat menimbang sabu untuk diedarkan.
Selengkapnya baca di SINI
2. Polda Kalsel bongkar 14 kilogram sabu bermoduskan ranjau
Direktorat Reserse Narkoba Polda Kalimantan Selatan membongkar modus operandi sistem ranjau yang menyimpan 14 kilogram sabu-sabu di samping pohon pisang.
Selengkapnya baca di SINI
3. Kejaksaan Negeri Tabalong aktifkan Posko Pemilu 2024
Kejaksaan Negeri (Kejari) Kabupaten Tabalong, Kalimantan Selatan mengaktifkan Posko Pemilu 2024 sebagai pusat komando operasional guna mencegah Ancaman, Gangguan, Hambatan dan Tantangan (AGHT) pada penyelenggaraan pesta demokrasi lima tahunan.
Selengkapnya baca di SINI
4. DPRD Banjarbaru serahkan bantuan peralatan pemadam kebakaran
Anggota DPRD Kota Banjarbaru, Kalimantan Selatan menyerahkan bantuan hibah berupa peralatan pemadam kebakaran kepada sejumlah anggota Barisan Pemadam Kebakaran (BPK).
Selengkapnya baca di SINI
5. Bawaslu Kalsel perketat pengawasan pencetakan surat suara pemilu
Badan Pengawas Pemilihan Umum Kalimantan Selatan (Bawasli Kalsel) mengawasi secara ketat dan melekat terhadap pencetakan surat suara untuk calon anggota DPRD Provinsi dan calon anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI pada pemilihan umum (Pemilu) 2024.
Selengkapnya baca di SINI