Tanjung (ANTARA) - Sejumlah berita kriminal, hukum dan politik disiarkan Antara Kalimantan Selatan pada Sabtu (18/2) kemarin mulai dari pelimpahan tersangka penyalahgunaan pupuk bersubsidi di Tabalong hingga sosialisasi tangkal hoaks.
Berikut rangkuman berita kemarin selengkapnya yang masih menarik untuk dibaca.
1. PolresTabalong melimpahkan tersangka penyalahgunaan pupuk bersubsidi di Tanjung berinisial YF (44) dan AH (37) ke Kejaksaan Negeri setempat.
Selengkapnya baca Sini
Baca juga: Kriminal kemarin, dari bongkar gubuk liar hingga pengaduan PT Baramarta
2. Korban kebakaran di Mentewe terima bantuan dari Pemkab Tanbu
Selengkapnya baca di Sini
3. Ketua DPRD imbau masyarakat taat bayar pajak dukung pembangunan Banjarbaru
Selengkapnya baca di Sini
Baca juga: Rangkuman kriminal dan politik Kalsel kemarin
4. Sebanyak 11 warga binaan di Lapas Kotabaru terima asimilasi
Selengkapnya baca di Sini
5. Komisi I DPRD Kotabaru dukung Kesbangpol sosialisasi tangkal hoaks
Selengkapnya baca di Sini
Baca juga: Kalsel kemarin, rangkuman berita kriminal dan politik
Kriminal Kalsel kemarin, tersangka pupuk bersubsidi hingga tangkal hoaks
Minggu, 19 Februari 2023 1:31 WIB