Video - ANTARA News kalsel

Kalsel akan latih 470 pelaku UMKM untuk program digitalisasi

ANTARA - Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan mendorong Pelaku UMKM dapat memperluas jangkauan pasar melalui program digitalisasi UMKM. Di mana untuk tahun ini ditargetkan ada 470 pelaku UMKM yang mendapat pelatihan untuk program tersebut. (Latif Thohir/Sandi Arizona/Nusantara Mulkan)