Video - ANTARA News kalsel

Mewujudkan Kalsel sebagai sentra produksi padi

ANTARA - Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan terus mendorong agar Kabupaten-Kota dapat meningkatkan capaian produksi padi. Seperti halnya di Kabupaten Barito Kuala, Gubernur Sahbirin Noor dan Bupati Noormiliyani, melakukan panen sekaligus tanam perdana bibit padi unggul Inpara Dua di Desa Sampurna, sebagai langkah untuk mewujudkan Kalimantan Selatan sebagai sentra produksi padi.(Latif Thohir/Dudy Yanuwardhana/Sizuka)