Sejumlah berita seputar Kalimantan Selatan(Kalsel) yang disiarkan pada Selasa(23/7), mulai HSS terima enam penghargaan hingga DKPP ajak pemuda jadi petani milineal.
Berikut rangkuman berita seputar Kalsel yang masih menarik untuk dibaca kembali.
1. "Ini merupakan kebanggaan bagi kita Pemerintah Kabupaten HSS, serta kita mengapresiasi Dinas PPKBPPPA HSS telah berhasil mengangkat program, sehingga berhasil mendapatkan penghargaan," kata sekda, mengutip pers rilis Diskominfo HSS, Selasa.
Selengkapnya baca di sini
Baca juga: Kalsel kemarin, dari bantuan pendidikan hingga hibah mobil
2. "Seluruh ibu hamil yang diberikan bantuan ini dari keluarga pra sejahtera," ujar Ketua Baznas Kota Banjarmasin Riduan Masykur pada peresmian program pendampingan dan pelayanan ibu hamil sehat tersebut di Masjid Agung Miftahul Ihsan Banjarmasin, Selasa.
Selengkapnya baca di sini
3. Pemerintah Kota Banjarmasin, Kalimantan Selatan membuat sistem atau aplikasi untuk survei kepuasan masyarakat yang berbasis website diberi nama "Sumber Daya" pada 2024.
Selengkapnya baca di sini
Baca juga: Kalsel kemarin, Gibran sambangi stand HSS hingga HST berangkatkan ulama ke Arab dan Mesir
4. "Untuk tahun ini terbagi dua kategori yaitu beasiswa perguruan tinggi kita sebanyak 30 mahasiswa atau mahasiswi dengan nilai bantuan sebesar Rp3 juta per triwulan sampai selesai, dengan rata-rata per tahun Rp3 juta sampai Rp6 juta dimulai sejak semester tiga," ujarnya.
Selengkapnya baca di sini
5. "Ini salah satu upaya untuk menanggulangi pengangguran dan penciptaan lapangan kerja di Kabupaten Tanah Bumbu," kata Kepala Bidang Tanaman Pangan dan Hortikultura pada Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian (DKPP) Kabupaten Tanah Bumbu Robby Chandra, di Batulicin Selasa.
Selengkapnya baca di sini
COPYRIGHT © ANTARA News Kalimantan Selatan 2024