Kemarin merosot, hari ini nilai tukar rupiah terhadap dolar Amerika Serikat (AS) tergelincir lagi.


Kurs rupiah pada perdagangan Selasa pagi (10/9) tergelincir 19 poin atau 0,12 persen.

Akibatnya, nilai tukar rupiah, yang kembali menguat pada penutupan perdagangan sebelumnya, jatuh lagi menjadi Rp15.475 per dolar AS.

Padahal kurs rupiah melemah 97 poin atau 0,63 persen menjadi Rp15.475 per dolar AS, ketika transaksi antarbank di Jakarta dibuka Senin pagi (9/9).

Namun, kemudian pada penutupan perdagangan sorenya, kurs rupiah bergerak naik ke level Rp15.456 per dolar AS.
 
 
Baca juga: Rupiah Senin pagi melemah jadi Rp15.475 per dolar AS 
Baca juga: Rupiah Jumat menanjak 12 poin jadi Rp15.389 per dolar AS
Baca juga: Naik Rp1.000, emas Antam jadi Rp1,399 juta per gram 
 

Pewarta: Martha Herlinawati Simanjuntak
Editor: Evi Ratnawati







 

Pewarta: Martha Herlinawati Simanjuntak

Editor : Mahdani


COPYRIGHT © ANTARA News Kalimantan Selatan 2024