Serangkaian peristiwa kriminal, hukum dan politik di Kalimantan Selatan, Selasa (7/2/2023). Kemarin, ada aksi polisi menangkap pelaku judi online hingga riak Pemilu Serentak 2024.
Berikut lima berita pilihan seputar Kalimantan Selatan yang mungkin masih menarik untuk disimak :
1. Dua lelaki paruh baya ditangkap polisi karena togel
Jajaran Kepolisian Polres Hulu Sungai Selatan (HSS), menangkap dua orang lelaki berusia di atas 50 tahun karena terlibat judi togel online.
Nasib sial bagi lelaki paruh baya ini, berawal dari laporan keresahan masyarakat ke aparat penegak hukum. Gara-gara hobi judi itu, kini mereka terancam masuk penjara.
Selengkapnya baca di sini :
2. Menangkap ikan dengan cara setrum bisa dipenjara
Jajaran Polres Tabalong telah memasang spanduk bertuliskan peringatan agar masyarakat tidak menangkap ikan menggunakan alat penyetruman atau racun.
Larangan tersebut cukup rasional, mengingat dua cara itu berpotensi merusak ekosistem air dan kesehatan manusia. Dampak terburuk nya bisa menyebabkan kepunahan biota air, otomatis cadangan pangan masyarakat setempat turut berkurang.
Selengkapnya, baca di sini :
3. Warga binaan dibekali keahlian konstruksi baja ringan
Lapas Kelas IIB Banjarbaru bersinergi dengan UPTD Balai Latihan Kerja (BLK) Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kalimantan Selatan menjajal keterampilan baru untuk warga binaan pemasyarakatan (WBP), tentang konstruksi baja ringan.
Ada 10 orang WBP cekatan mengikuti pelatihan bersertifikat itu. Bisnis ataupun keahlian konstruksi baja ringan ini, dinilai sesuai zaman.
Era modern ini, baja ringan dianggap akan menggantikan kayu untuk pembangunan infrastruktur sekala kecil - besar. Dengan dasar analisa itu, pelatihan ini dinilai tepat sebagai bekal WBP kembali ke lingkungan masyarakat.
Selengkapnya baca di sini :
4. Bawaslu perintah PKD jaga integritas kawal Pemilu 2024
Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Tapin perintahkan 135 Panwaslu desa/kelurahan (PKD) agar menjaga integritas saat bertugas mengawal Pemilu Serentak 2024.
Parameter integrasi yang dimaksud ini bisa ditakar pada kode etik penyelenggara Pemilu. Cara ini, bisa dijadikan pedoman oleh para PKD saat bertugas nanti.
Pelantikan PKD terpantau hampir beriringan dilaksanakan oleh Bawaslu Kabupaten di Kalimantan Selatan.
Selengkapnya baca di sini :
5. Kapolda Kalsel bersama pemuda nongkrong di kota lama Banjarmasin
Kapolda Kalimantan Selatan Irjen Pol Andi Rian R Djajadi, punya cara tersendiri untuk memastikan ruang publik di wilayah tugasnya aman dan tentram.
Kemarin malam, Andi ikut nongkrong dengan pemuda Banjarmasin di kota lama yang kini jadi wisata populer.
Selengkapnya baca di sini :
COPYRIGHT © ANTARA News Kalimantan Selatan 2023
Berikut lima berita pilihan seputar Kalimantan Selatan yang mungkin masih menarik untuk disimak :
1. Dua lelaki paruh baya ditangkap polisi karena togel
Jajaran Kepolisian Polres Hulu Sungai Selatan (HSS), menangkap dua orang lelaki berusia di atas 50 tahun karena terlibat judi togel online.
Nasib sial bagi lelaki paruh baya ini, berawal dari laporan keresahan masyarakat ke aparat penegak hukum. Gara-gara hobi judi itu, kini mereka terancam masuk penjara.
Selengkapnya baca di sini :
2. Menangkap ikan dengan cara setrum bisa dipenjara
Jajaran Polres Tabalong telah memasang spanduk bertuliskan peringatan agar masyarakat tidak menangkap ikan menggunakan alat penyetruman atau racun.
Larangan tersebut cukup rasional, mengingat dua cara itu berpotensi merusak ekosistem air dan kesehatan manusia. Dampak terburuk nya bisa menyebabkan kepunahan biota air, otomatis cadangan pangan masyarakat setempat turut berkurang.
Selengkapnya, baca di sini :
3. Warga binaan dibekali keahlian konstruksi baja ringan
Lapas Kelas IIB Banjarbaru bersinergi dengan UPTD Balai Latihan Kerja (BLK) Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Kalimantan Selatan menjajal keterampilan baru untuk warga binaan pemasyarakatan (WBP), tentang konstruksi baja ringan.
Ada 10 orang WBP cekatan mengikuti pelatihan bersertifikat itu. Bisnis ataupun keahlian konstruksi baja ringan ini, dinilai sesuai zaman.
Era modern ini, baja ringan dianggap akan menggantikan kayu untuk pembangunan infrastruktur sekala kecil - besar. Dengan dasar analisa itu, pelatihan ini dinilai tepat sebagai bekal WBP kembali ke lingkungan masyarakat.
Selengkapnya baca di sini :
4. Bawaslu perintah PKD jaga integritas kawal Pemilu 2024
Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Tapin perintahkan 135 Panwaslu desa/kelurahan (PKD) agar menjaga integritas saat bertugas mengawal Pemilu Serentak 2024.
Parameter integrasi yang dimaksud ini bisa ditakar pada kode etik penyelenggara Pemilu. Cara ini, bisa dijadikan pedoman oleh para PKD saat bertugas nanti.
Pelantikan PKD terpantau hampir beriringan dilaksanakan oleh Bawaslu Kabupaten di Kalimantan Selatan.
Selengkapnya baca di sini :
5. Kapolda Kalsel bersama pemuda nongkrong di kota lama Banjarmasin
Kapolda Kalimantan Selatan Irjen Pol Andi Rian R Djajadi, punya cara tersendiri untuk memastikan ruang publik di wilayah tugasnya aman dan tentram.
Kemarin malam, Andi ikut nongkrong dengan pemuda Banjarmasin di kota lama yang kini jadi wisata populer.
Selengkapnya baca di sini :
COPYRIGHT © ANTARA News Kalimantan Selatan 2023