Sejumlah berita menarik seputar politik, hukum, dan keamanan Kalimantan Selatan mulai dari Pemkab Balangan-Kejari kerja sama bantuan hukum tata negara hingga Polda Kalsel dalam dugaan ijazah palsu legislator Tanah Bumbu.

1. Pemkab Balangan-Kejari kerja sama bantuan hukum tata negara

Pemerintah Kabupaten Balangan Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) dan Kejaksaan Negeri (Kejari) setempat berkolaborasi untuk bekerja sama terkait bantuan hukum pada bidang perdata dan tata usaha negara.

Selengkapnya baca di SINI

Baca juga: Kalsel kemarin, Jurnalis Tabalong sumbang emas hingga Walikota luncurkan call ceter

2. DPRD Banjarbaru apresiasi angkutan "Juara" beri kemudahan masyarakat

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Kota Banjarbaru, Kalimantan Selatan mengapresiasi angkutan "juara" yang diluncurkan pemerintah kota untuk memberikan kemudahan masyarakat di bidang transportasi.

Selengkapnya baca di SINI

3. Dewan imbau masyarakat Kalsel waspada flu Singapura

Sekretaris Komisi IV Bidang Kesra DPRD Kalimantan Selatan (Kalsel) yang membidangi kesehatan, Firman Yusi mengimbau masyarakat agar waspada terhadap "flu Singapura" yang pada umumnya menyerang anak-anak.

Selengkapnya baca di SINI

Baca juga: Kriminal, politik dan hukum kemarin dari dugaan ijazah palsu hingga pelaku pembuangan bayi

4. DPRD Kalsel prihatin kasus kekerasan anak di Batola

Anggota DPRD Kalimantan Selatan (Kalsel) H. Karlie Hanafi Kalianda menyatakan prihatin terhadap kasus kekerasan anak di Kabupaten Barito Kuala (Batola) yang meningkat.

Selengkapnya baca di SINI

5. Polda Kalsel terus dalami dugaan ijazah palsu anggota DPRD Tanbu

Direktorat Reserse Kriminal Khusus (Ditreskrimsus) Polda Kalimantan Selatan terus mendalami dugaan ijazah palsu anggota DPRD Tanah Bumbu (Tanbu) berinisial R yang sebelumnya dilaporkan Doni Sriardi pada 13 Mei 2024.

Selengkapnya baca di SINI

Baca juga: Polhukam Kalsel kemarin, Pin emas Kapolri hingga Polda Kalsel diminta kawal pilkada

Pewarta: Ragil Darmawan

Editor : Taufik Ridwan


COPYRIGHT © ANTARA News Kalimantan Selatan 2024