Sejumlah berita seputar Kalimantan Selatan disiarkan pada Selasa (28/11), dari gelar wisuda ke-115 Universitas Lambung Mangkurat (ULM) Banjarmasin hingga kabar petani limau mahang pindah haluan tanam cabai.
 
Berikut rangkuman seputar Kalimantan Selatan yang masih menarik untuk dibaca kembali.
 
1. Petani pindah haluan tanam cabai, Limau Mahang tergusur
 
Barabai (ANTARA) - Varietas jeruk Limau Siam Mahang atau lebih dikenal dengan Limau Mahang sangat populer dulunya, menjadi salah satu buah khas lokal di Kabupaten Hulu Sungai Tengah (HST), selain Rambutan Zainal dan Durian Matuala di daerah setempat.
 
Lebih lanjut baca: Di sini

Baca juga: Sejumlah berita politik dan hukum pada Kalsel Kemarin
 
2. ULM luluskan mahasiswa ADik Disabilitas pada wisuda ke-115
 
Banjarbaru (ANTARA) - Universitas Lambung Mangkurat (ULM) di Kalimantan Selatan meluluskan perdana mahasiswa program Afirmasi Pendidikan Tinggi (ADik) bagi penyandang disabilitas pada wisuda ke-115 periode 2023.
 
Lebih lanjut baca: Di sini
 
3. Banjarbaru raih penghargaan nilai tertinggi pengelolaan arsip se-Kalsel
 
Banjarbaru (ANTARA) - Pemerintah Kota Banjarbaru berhasil meraih penghargaan dari Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan atas perolehan nilai tertinggi pengelolaan kearsipan dibandingkan kabupaten dan kota lain di provinsi setempat.
 
Lebih lanjut baca: Di sini

Baca juga: Kalsel Kemarin, beberapa berita yang masih menarik untuk disimak
 
4. Angkasa Pura I tanam ratusan mangrove rambai di Pulau Curiak
 
Marabahan (ANTARA) - Manajemen Angkasa Pura I melakukan aksi penanaman 100 bibit mangrove rambai di Pulau Curiak, Kabupaten Barito Kuala, Kalimantan Selatan yang menjadi tempat hidup habitat bekantan sebagai maskot fauna di provinsi itu.

Lebih lanjut baca: Di sini
 
5. Kabupaten HSU terus perkuat budidaya perikanan sambut IKN
 
Amuntai (ANTARA) - Kabupaten Hulu Sungai Utara (HSU), Kalimantan Selatan terus memperkuat ekonomi masyarakat pada sektor budidaya perikanan ikan air tawar karena sangat potensial memasok ikan ke Ibu Kota Negara (IKN) nantinya.
 
Lebih lanjut baca: Di sini

Baca juga: Kriminal Kalsel kemarin, Parpol efisiensi gunakan dana hibah hingga sopir edarkan sabu
 

Pewarta: Sukarli

Editor : Taufik Ridwan


COPYRIGHT © ANTARA News Kalimantan Selatan 2023