Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) di Bursa Efek Indonesia pada Rabu, 28 Januari 2015 ditutup melemah 8,297 poin (0,16%) di 5.268,852 dengan nilai transaksi mencapai 5,5 Triliun

Saham-saham yang ramai diperdagangkan hari ini diantaranya :  
Bank Rakyat Indonesia (BBRI) turun Rp225 ke posisi Rp11.700
Telekomunikasi Indonesia (TLKM) naik Rp15  ke posisi Rp2.845

Bumi Serpong Damai (BSDE) turun Rp100 ke posisi Rp1.990
Bank Mandiri (BMRI) turun Rp100  ke posisi Rp10.975

Bank Negara Indonesia (BBNI) turun Rp25 ke posisi Rp6.175
Matahari Department Store (LPPF) naik Rp300 ke posisi Rp15.675

Bank Central Asia (BBCA) naik Rp75 ke posisi Rp13.275
Perusahaan Gas Negara (PGAS) turun Rp50 ke posisi Rp5.225

Saham-saham yang mengalami kenaikan (top gainers) diantaranya:

Indo Kordsa  (BRAM ) naik Rp1.210 (24,62%) ke posisi Rp6.125
Elang Mahkota (EMTK) naik Rp1.300 (20%) ke posisi Rp7.800

Jakarta Kyoei Steel  (JKSW) naik Rp12 (20%) ke posisi Rp72
Prasidha Aneka Niaga (PSDN) naik Rp22 (18,80%) ke posisi Rp139

Sementara saham-saham yang mengalami penurunan  (top losers) diantaranya

Arthavest (ARTA) turun Rp50 (17,24%) ke posisi Rp240
Global Teleshop (GLOB) turun Rp140  (13,21%) ke posisi Rp920

Bank Mitraniaga (NAGA) turun Rp20  (11,11%) ke posisi Rp160
Apax Citra (MYTX) turun Rp12 (9,76%) ke posisi Rp111


Pewarta:

Editor : Asmuni Kadri


COPYRIGHT © ANTARA News Kalimantan Selatan 2015